Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Blog Mantan Banned Adsense bisakah daftar lagi?

Ini adalah pertanyaan umum tentang cara mendaftar google adsense yang pernah di banned alias bagaimana caranya agar bisa menjadi publisher adsense kembali merupakan hal yang sangat susah, pasalnya jika akun adsense anda sudah pernah di banned otomatis anda sudah pernah melanggar peraturan penting, nasib mantan baned adsense tersebut masih ada harapan apabila anda berjanji bersungguh sungguh ingin memperbaik kesalahan yang pernah sobat lakukan , cara daftar adsense mantan banned sangat bisa di lakukan asal memenuhi kriteria, yang penting adalah blognya tidak ikut di banned.

Faktor yang sangat mempengaruhi akun adsense anda bisa kena banned

  • Anda melakukan klik iklan di blog anda sendiri adalah umum terjadi dan hal ini tidak boleh! Jangan berharap anda di bayar karena hal tersebut haram dan tidak mencerminkan publisher profesional atau curang, jangan pernah klik iklan sendiri dengan cara apapun juga jika mau selamat.
  • Anda melakukan tindakan copy paste di blog orang lain, jangan berharap anda akan lama menjadi publsher karena konten anda melanggar hak cipta baik gambar maupun karya orang lain, konten anda menjadi tidak unik lagi dan tidak berharga lagi di mata google.
# Cara Membuat Artikel Berkualitas dan Unik

  • Anda memasang iklan di blog dengan format dan cara yang tidak di bolehkan atau tidak di sarankan, seperti anda memasang iklan dengan metode pop up atau iklanya terbang itu tidak boleh, atau iklanya terlalu dekat dengan konten artikel bahkan nyaris berdekatan juga tidak boleh, menggunakan iklan secara berlebihan pada satu postingan halaman juga tidak boleh, memasang iklan di blog yang mengandung spam dan tidak memenuhi kriteria juga tidak boleh dan masih banyak lagi.

Cara pertama mantan banned yang harus di lakukan
Jika anda pernah di terima adsense dan full approve gak perlu daftar dulu, cukup anda melakukan pengajuan banding adsense terlebih dahulu karena google adsense sendiri mengumumkan bahwa satu orang hanya boleh memiliki 1 akun dan tidak boleh lebih, karena satu nama dan satu alamat rumah anda telah tercatat maka tidak boleh anda mempunyai dobel akun karena jika anda masih ngotot daftar dengan alamat dan nama yang sama pasti anda akan mendapati alamat email pemberitahuan pelanggaran yang anda lakukan.

Cara kedua jika cara pertama masih gagal
Jika anda sudah tidak bisa lagi berupaya mengajukan banding kepada pihak google maka masih ada jalan lain, yaitu mendaftarkan nama dari keluarga anda baik kerabat maupun teman dengan alamat rumah yang berbeda, perlu untuk di ingat bahwa hal ini adalah larangan karena anda pernah melakukan kesalahan dan pihak google sendiri sudah hilang kepercayaan kepada anda, saya menyarankan anda melakukan cara pertama karena itu adalah cara yang pernah saya lakukan dan buktikan.

Cara ketiga jika anda sudah tidak bisa dan tidak ada jalan lain
Jika anda sudah kehilangan akal lagi mengatasi masalah ini maka buat lagi blog dari awal dan dengan konten yang lebih berkualitas, bukanya naif tapi jangan berharap kita dii terima tapi milikilah prinsip kalau publisher yang mencari blog kita karena blog kita sangat bermanfaat di mata pengunjung.

Perlu di ingat bahwa jagalah kepercayaan dan amanah adsense jika anda masih mau menjadi publisher yang di percaya, karena penyesalan akan selalu datang belakangan maka mending jaga baik baik dan jangan ulangi lagi kesalahan yang sama.

Posting Komentar untuk "Blog Mantan Banned Adsense bisakah daftar lagi?"