Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Memasang Iklan Adsense Diatas Postingan Blog

Cara pasang iklan adsense sangat mudah, bagi anda yang ingin memasang unit iklan adsense silahkan anda simak dengan cermat, terkadang kita daftar adsense dan saat menghadapi review ke dua kita diwajibkan untuk pasang kode iklan atau unit iklan adsense, pertanyaanya bagaimanakah cara memasang kode iklan adsense ?? Cara memasang kode iklan atau unit iklan cukup mudah, anda diwajibkan membuat iklan maksimal 3 iklan setiap halaman, saya sarankan anda membuat iklan ukuran 728x90, 336x280 dan 300x250. Sebenarnya boleh saja menggunakan iklan uuran yang lain, namun yang sangat di rekomendasikan oleh Google Adsense adalah iklan di atas.

Untuk memasangnya, ukuran 728x90 pasang di bawah header atau di atas header, dengan format Asinkron, tambah widget HTML Java script di menu tata letak.

Untuk ukuran 336x280 pasang di bawah postingan kalian, perlu di ingat, saat anda memasang iklan di dalam postingan anda wajib untuk parse unit iklan kalian di www.blogcrwods.com, caranya ke template trus edit HTML, lalu cari kode dengan menekan ctrl F <data:post.body/> TARUH DI ATASNYA, perlu di ingat banyak kode <data:post.body/>, jadi cek dulu <data:post.body/> mana yang tepat di template anda, lalu tambahkan <b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>dan akan menjadi seperti ini..

<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
............ 
KODE IKLANMU HASIL PARSE
............ 
 </b:if> 
 <data:post.body/>
Untuk ukuran 300x250 atau Responsive juga sama, anda harus memparsenya dan menempatkanya di <data:post.body/> berdampingan dengan iklan di bawah posting tadi, namun ini ditaruh di atasnya <data:post.body/> dan anda harus menambahkan <div style='float:left;padding-right:10px;'> jadi hasilnya mungkin jadi seperti ini..

<div style='float:left;padding-right:10px;'> atau <div style='float:left; margin-right:15px;margin-bottom:15px'>
.............
KODE IKLANMU HASIL PARSE
.............
 </div>

Left iklan di kiri, right iklan di kanan, center iklan di tengah..

Perlu di ingat bahwa kode iklan hasil parse jangan pernah di edit, kalau edit penempatan seperti di atas boleh, namun kalau di edit hasil parsenya itu sangat dilarang, karena pelanggaran TOS Google, jadi jangan pernah otak atik hasil parse kalian, setelah anda berhasil memasang cek dlu halaman anda, kalau iklan kosong dan kelihatan seperti gambar di bawah ini berarti sudah benar pemasangan iklan di <data:post.body/> template anda.

Saat melalui proses review ke dua anda musti tepat memasang iklan, dan perlu saya ingatkan kalo udah pasang iklan jangan pernah anda membuka aedit html dan yang lain sejenis edit template, biarkan saja, karena anda akan ditolak mentah-mentah oleh google apabila melakukan edit template kalian.

Pengertian dari parse sendiri adalah khusus untuk HTML di dalam blog edit html, bukan terletak di area tambahkan widget, apabila anda memparse HTML maka khusus di area tertentu saja, anda bisa menambahkan dengan async atau asinkron, agar ringan dan bisa menyesuaikan tanpa menggangu text postingan anda. untuk mempermudah anda saat membuka blog di android, maka saran saya pasang iklan jenis responsive saja, agar bisa menyesuaikan ukuran iklan di tampilan mobile, jadi bukan hanya tampilan dekstop saja yang bisa melihat dan memunculkan iklan, tampilan mobile juga bisa.

Posting Komentar untuk "Memasang Iklan Adsense Diatas Postingan Blog"